
Naik Kereta Api Melebihi Relasi Akan Didenda, Simak Aturannya
Penumpang kereta api sengaja melebihi relasi perjalanan akan didenda hingga berujung dilarang naik kereta api sementara waktu.
Penumpang kereta api sengaja melebihi relasi perjalanan akan didenda hingga berujung dilarang naik kereta api sementara waktu.
Simak aturan baru naik kereta api jarak jauh terkait ancaman sanksi bagi penumpang KA sengaja kebablasan relasi atau tujuan perjalanan.