
Jalan Aspal Baru Dibangun Mudah Mengelupas, Polisi Sukabumi Turun Tangan
Polisi turun tangan mengecek aspal jalan yang baru selesai dibangun namun mudah terkelupas di Kampung Rawabelut, Kabupaten Sukabumi.
Polisi turun tangan mengecek aspal jalan yang baru selesai dibangun namun mudah terkelupas di Kampung Rawabelut, Kabupaten Sukabumi.
Proyek pembangunan jalan di Kabupaten Sukabumi hasilnya sungguh memprihatinkan. Proyek dengan nilai kontrak Rp 5 miliar itu, bisa dikupas menggunakan tangan!