
Beli Motor Sekarang Indennnya Bisa Satu Bulan, Kenapa?
Kelangkaan chip semikonduktor bikin proses produksi sepeda motor terganggu atau ditunda sementara. Hal ini tentunya akan mempengaruhi suplai.
Kelangkaan chip semikonduktor bikin proses produksi sepeda motor terganggu atau ditunda sementara. Hal ini tentunya akan mempengaruhi suplai.
Honda tetap percaya diri bisa menjual 4 juta unit motor tahun ini meski dihantui krisis chip semikonduktor.
Penjualan motor di Indonesia bulan Mei 2022 turun hingga 43%.
Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) yakin Indonesia masih bisa menjual 5,4 juta unit motor, meski industri dihantam krisis kelangkaan chip.
Pabrikan motor menyuntik mati 20 model motor di Jepang. Keputusan ini diambil terkait aturan standar emisi yang ketat. Gimana dengan Indonesia?
Komponen ini memiliki peran vital pada sejumlah fitur sepeda motor, sehingga seretnya pasokan chip semikonduktor akan menghambat proses produksi.
Gegara produksi terganggu karena chip langka, saat ini beberapa model motor indennya mencapai satu bulan lebih. Jadi konsumen diharapkan bersabar.
Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) mengungkap dua faktor yang menjadi penyebab lesunya penjualan motor di Tanah Air pada Mei 2022.
Biasanya industri sepeda motor di Indonesia mampu menjual 300-400 ribuan unit motor per bulannya.
Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI) telah merilis data penjualan sepeda motor bulan April 2022. Berikut capaiannya.