detikSulselSabtu, 15 Apr 2023 18:30 WIB Arsitektur Masjid Tua Lamuru Bone, Bergaya Kuno ala Bangunan Hindu-Budha Masjid Tua Lamuru dibangun pada tahun 1896 sebagai tempat beribadah umat Islam. Masjid ini memiliki arsitektur bergaya kuno ala bangunan Hindu-Belanda.