
3 Daya Tarik Candi Singosari Bagi Pencinta Sejarah
Yuk, simak hal-hal menarik tentang Candi Singosari, cagar budaya Jawa Timur yang perlu diketahui.
Yuk, simak hal-hal menarik tentang Candi Singosari, cagar budaya Jawa Timur yang perlu diketahui.
Beberapa arca dari Candi Singosari di Kabupaten Malang dibawa ke Belanda di masa kolonial. Jangan khawatir, kondisi mereka baik-baik saja di Museum Leiden.
Bila mampir ke Candi Singosari, traveler akan melihat arca di dalam dan di halaman candi. Tetapi kemungkinan masih ada arca lain yang belum ditemukan.
Arca di Candi Singosari tidak lengkap. Beberapa dibawa ke Belanda dan kini dipamerkan di museum yang berada di Kota Leiden.