detikFinanceRabu, 07 Des 2016 10:27 WIB
Jokowi Serahkan APBN Rp 2.000 Triliun ke Menteri, Gubernur Hingga Pemda
Presiden Jokowi menyerahkan DIPA dari APBN untuk periode 2017 yang berjumlah Rp 2.080 triliun kepada para menteri hingga pemda.












































