detikFoodSelasa, 22 Jun 2021 11:30 WIB Habis Dalam 5 Menit, Pelanggan BTS Meal Singapura Kecewa Dapat Kantong Polos! Singapura baru saja meluncurkan BTS Meal. Tetapi para pelanggan justru kecewa karena kantong yang polos tanpa logo BTS.