
Foto: Anjing Ratu Elizabeth II Setia Antar Hingga Peristirahatan Terakhir
Dua anjing kesayangan Ratu Elizabeth II ikut mengucapkan selamat tinggal di Kastil Windsor. Berikut potretnya:
Dua anjing kesayangan Ratu Elizabeth II ikut mengucapkan selamat tinggal di Kastil Windsor. Berikut potretnya:
Anjing corgi kesayangan Ratu Elizabeth II, Muick dan Sandy terlihat setia menanti prosesi pemakaman di Kastil Windsor. Begini momennya.
Anjing corgi kesayangan Ratu Elizabeth II, Muick dan Sandy terlihat setia menanti prosesi pemakaman di Kastil Windsor.
Ratu Elizabeth II diketahui sangat menyayangi anjing-anjing yang selalu menemaninya. Publik pun penasaran, bagaimana nasib anjingnya sepeninggal Sang Ratu?