
Ironi Transportasi Bandung: Potensi Besar, Minim Perhatian
Transportasi umum di Bandung masih jadi sorotan. Masyarakat menilai pemerintah harus memberikan perhatian lebih terhadap kemajuan transportasi di Bandung.
Transportasi umum di Bandung masih jadi sorotan. Masyarakat menilai pemerintah harus memberikan perhatian lebih terhadap kemajuan transportasi di Bandung.
Dishub Kota Bandung mencatat jumlah kendaraan di Kota Bandung setara dengan jumlah populasi penduduk. Itu menyebabkan kemacetan lalu lintas tak terhindarkan.
Jumlah angkutan umum di Kota Bandung terus berkurang. Bahkan saat ini hanya ada 5 ribuan angkutan umum yang diizinkan beroperasi di Kota Bandung.