detikJatimSelasa, 05 Jul 2022 19:15 WIB
Puluhan Atap Rumah di Singosari Malang Terbang Tersapu Angin Kencang
Puluhan rumah di Dusun Kreweh, Desa Gunungrejo, Singosari, Kabupaten Malang, rusak akibat angin kencang. Atap rumah warga rusak diterbangkan angin kencang.










































