detikNewsKamis, 21 Jan 2021 16:08 WIB
Puting Beliung Ternyata Fenomena Tahunan di Waduk Gajah Mungkur Wonogiri
Fenomena angin puting beliung ternyata kerap terjadi di perairan Waduk Gajah Mungkur (WGM) Wonogiri, bahkan menjadi fenomena tahunan. Seperti apa penjelasannya?










































