
13 Rumah di Bone Rusak Diterjang Angin Puting Beliung, 1 Orang Tertimpa Kayu
Sebanyak 13 rumah di Bone, Sulsel rusak akibat diterjang angin puting beliung. Peristiwa itu juga mengakibatkan satu warga terluka karena tertimpa kayu.
Sebanyak 13 rumah di Bone, Sulsel rusak akibat diterjang angin puting beliung. Peristiwa itu juga mengakibatkan satu warga terluka karena tertimpa kayu.
Sebanyak 109 korban angin puting beliung di Bone, Sulsel mengungsi dan membutuhkan suplai makanan dan air bersih.