detikTravelJumat, 20 Agu 2021 16:44 WIB Sepi Seperti Pantai Pribadi, Begini Suasana Ancol Usai 'Mati Suri' Taman Impian Jaya Ancol kembali dibuka setelah "mati suri" ditutup sementara selama dua bulan akibat PPKM Darurat. Seperti apa suasananya?