
Usman Hamid Apresiasi Polda Metro Telah Bebaskan Ananda Badudu
Usman juga berharap tidak ada kelanjutan proses hukum terhadap Ananda dalam perkara tersebut.
Usman juga berharap tidak ada kelanjutan proses hukum terhadap Ananda dalam perkara tersebut.
Ananda Badudu ditangkap karena mentransfer dana untuk demonstrasi mahasiswa di DPR. Ananda pun sempat merekam detik-detik sebelum dirinya ditangkap.
"Sudah dipulangkan barusan," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Argo Yuwono.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono mengatakan Ananda dijemput untuk dimintai keterangan sebagai saksi.
Cucu tokoh bahasa Indonesia, JS Badudu, ini dimintai keterangan soal adanya sejumlah dana untuk mahasiswa.
Polisi menangkap Ananda Badudu pada Subuh ini lantaran mentransfer dana untuk massa aksi demo di DPR. Seperti apa profilnya?
Ananda mengungkap dirinya punya privilege sehingga akan segera dibebaskan dari jeratan hukum.
Ilustrasi-ilustrasi 'Bebaskan Ananda Badudu! pun bergema di media sosial. Seperti yang diunggah oleh Komikrukii.
Ananda Badudu ditangkap polisi terkait aksi demo mahasiswa di DPR. Saat ini Ananda masih diperiksa polisi.
Direktur Eksekutif Amnesty International Indonesia Usman Hamid menyambangi Polda Metro Jaya. Usman meminta musikus Ananda Badudu dibebaskan.