detikNewsSenin, 24 Feb 2020 12:17 WIB 2 Anak Sapi Ini Nakal, Kabur dari Kandang Akhirnya Tercebur Sumur Dua ekor anak sapi terperosok masuk ke sumur di tengah ladang. Beruntung, kedua anak sapi itu masih hidup ketika diangkat warga ke atas.