
Oki Setiana Dewi Sebut Anaknya Diobservasi Banyak Dokter
Hari ini terhitung sudah 12 hari sejak Oki Setiana Dewi melahirkan anak keempatnya. Tapi buah hatinya itu hingga kini masih berada di bawah perawatan intensif.
Hari ini terhitung sudah 12 hari sejak Oki Setiana Dewi melahirkan anak keempatnya. Tapi buah hatinya itu hingga kini masih berada di bawah perawatan intensif.
Anak keempat Oki Setiana Dewi, Sulaiman Ali Abdullah, masih berada di rumah sakit sejak dilahirkan pada 16 November 2020. Oki kirim banyak doa.
Baru beberapa hari lahir, anak keempat Oki Setiana Dewi sudah punya Instagram dan ternyata diikuti oleh puluhan ribu followers.
Terkait dengan pemberian nama, Ory Vitrio Abdullah selaku suami dari Oki pun menjelaskan arti nama dari Sulaiman.
Oki Setiana Dewi melahirkan anak ke empatnya beberapa waktu lalu. Anak yang diberi nama Sulaiman itu perlu perawatan khusus sehingga dilarikan ke ruang NICU.
Melihat kondisi anak keempatnya yang baru lahir, Oki Setiana Dewi akui sedih. Bayi Oki Setiana Dewi alami gangguan pernapasan dan sampai sekarang masih di NICU.
Oki Setiana Dewi melahirkan anak keempatnya. Akan tetapi anak keempatnya yang diberi nama Sulaiman alami gangguan pernapasan dan dirawat di NICU.