detikSportKamis, 13 Jun 2024 19:20 WIB Ambisi Nenek 62 Tahun di Mesir Jadi Atlet Angkat Beban Amani Rabie memulai olahraga angkat beban pada usia 54 tahun. Kini, atlet berusia 62 tahun itu telah meraih lebih dari 90 medali emas. Ini sosoknya.