
Deklarasi Kemenangan, MULIA Akan Rangkul Rival Bersama Bangun Makassar
Pasangan calon wali kota Makassar, Appi dan Aliyah, deklarasikan kemenangan Pilwalkot 2024. Mereka ajak rival untuk bersama membangun kota tanpa permusuhan.
Pasangan calon wali kota Makassar, Appi dan Aliyah, deklarasikan kemenangan Pilwalkot 2024. Mereka ajak rival untuk bersama membangun kota tanpa permusuhan.
Ketua DPC Demokrat Makassar dan Ketua DPW PKS Sulsel sepakat berduet di Pilwalkot Makassar.