detikEduSenin, 15 Jul 2024 11:00 WIB Ironi Sains Teori 'Pemindahan Benua' Alfred Wegener Nama lengkapnya Alfred Lothar Wegener. Dia pencetus teori pemindahan benua. Hingga Wegener meninggal dunia, tak ada yang percaya teorinya meski kelak terbukti.