detikNewsSelasa, 18 Agu 2020 16:57 WIB
Penampakan Tembok Setinggi Atap yang Tutup Akses Rumah Lansia di Makassar
Akses rumah pasangan lansia Hamzah Daeng Lallo (68) dan Halimah Daeng Tanang (77) di Makassar, ditutup tembok setinggi atap hingga keduanya terjebak di rumah.












































