detikJatengJumat, 14 Jul 2023 13:27 WIB Duel Maut 2 ABG di Sokaraja Banyumas, 1 Tewas Disabet Celurit Seorang remaja berinisial K (15) warga Banyumas tewas setelah terlibat duel dengan rekannya. Peristiwa tersebut terjadi pada Jumat (14/7/2023) dini hari.