
5 Taman di Jakarta yang Kini Buka 24 Jam
Lima taman di Jakarta kini resmi beroperasi selama 24 jam. Taman-taman tersebut berada di wilayah Jakarta Pusat dan Jakarta Selatan. Yuk berkunjung.
Lima taman di Jakarta kini resmi beroperasi selama 24 jam. Taman-taman tersebut berada di wilayah Jakarta Pusat dan Jakarta Selatan. Yuk berkunjung.
Kalau kamu sedang jalan-jalan ke kawasan Blok M, jangan sampai melewatkan satu spot keren ini: Taman Literasi Christina Martha Tiahahu.
Anak-anak SD mengisi waktu akhir pekan dengan bermain sambil belajar di Taman Literasi Christina Martha Tiahahu, Jakarta Selatan, lewat Program 'Negeri di Awan'
Blok M kembali hidup dengan sejumlah tempat nongkrong Gen Z. Selain M Bloc Space, tempat ini punya Taman Literasi yang juga asyik dikunjungi.
Taman Literasi Blok M (Taman Literasi Martha Christina Tiahahu) pas banget buat nongkrong. Modern dan menyuguhkan berbagai fasilitas beda dari taman lainnya.
Taman Literasi Martha Tiahahu di Blok M menjadi tempat favorit untuk nongkrong. Ada satu tempat makan, Pasta by The Park yang sajikan aneka pasta lezat.
Taman Literasi Martha Christina Tiahahu tak hanya indah di siang hari. Coba kunjungi di malam hari, maka traveler akan disuguhi pemandangan penuh cahaya indah.
Taman di Jakarta sudah tersebar di beberapa daerah. Namun, taman yang mengusung tema literasi belum banyak. Warga pun berharap taman seperti ini diperbanyak.
Taman Martha Christina Tiahahu disulap jadi taman literasi. Selain menyediakan berbagai bahan bacaan, taman ini juga memperhatikan kebutuhan ibu dan anak.
Taman Martha Christina Tiahahu di Blok M kini berubah menjadi Taman Literasi yang cantik nan lengkap.