
4 Rekomendasi Tempat Ziarah Terpopuler di Ciamis
Ciamis memiliki banyak tempat bersejarah untuk ziarah. Berikut rekomendasi 4 tempat ziarah atau wisata religi di Ciamis yang bisa dikunjungi.
Ciamis memiliki banyak tempat bersejarah untuk ziarah. Berikut rekomendasi 4 tempat ziarah atau wisata religi di Ciamis yang bisa dikunjungi.
Situs Jambansari di Ciamis, Jabar memiliki sumber air yang dipercaya oleh sebagian masyarakat berkhasiat menyembuhkan segala penyakit.
Bangunan Situs Jambansari yang berada di pusat Kota Ciamis, Jawa Barat, kondisinya cukup memprihatinkan karena mengalami kerusakan.
Melepas penat di tempat-tempat cantik memang selalu jadi andalan di akhir pekan. Ciamis punya nih tempat yang cocok, Situs Jambansari.
Daftar tempat wisata Ciamis, Jawa Barat terus bertambah panjang. Destinasi ini pas buat berswafoto karena menyuguhkan latar belakang pemandangan indah.
Situs Jambansari adalah salah satu tempat yang menyimpan peninggalan sejarah Kabupaten Ciamis. Dulu jadi kolam pemancingan, tempat ini sekarang cantik banget.
Ciamis punya kawasan Situs Jambansari yang sarat sejarah. Kini kawasan itu tengah direvitalisasi demi pariwisata setempat.
Keberadaan Situs Jambansari di tengah perkotaan Ciamis jadi bukti peninggalan sejarah yang istimewa. Kini tengah direvitalisasi.