
Survei ARCI: Warga Jatim Puas dengan 4 Tahun Kinerja Khofifah-Emil
Kinerja Gubernur Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak dalam memimpin Jatim mendapat apresiasi masyarakat. Mereka puas dengan kinerja keduanya.
Kinerja Gubernur Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak dalam memimpin Jatim mendapat apresiasi masyarakat. Mereka puas dengan kinerja keduanya.
Ketua PW Muhammadiyah Jatim Sukadiono memuji duet Khofifah-Emil selama 4 tahun bersama. Ia mengapresiasi keberhasilan meningkatkan kualitas masyarakat lewat IPM
Gubernur Khofifah dan Wagub Emil Dardak memperingati 4 tahun kepemimpinannya di Jatim. Peringatan digelar doa bersama dan tasyakuran.