Video: Kapal Ferry Tujuan Singapura Tabrak Kapal Tanker

detikUpdate

Video: Kapal Ferry Tujuan Singapura Tabrak Kapal Tanker

Syifa - detikSumut
Selasa, 11 Nov 2025 14:22 WIB

Viral di Media Sosial! Kapal MV Horizon 9 dilaporkan menabrak kapal tanker LA Digue di perairan Singapura pada Senin (10/11/2025). Insiden terjadi saat kapal ferry berbendera Singapura tersebut berlayar dari Batam menuju Terminal HarbourFront, Singapura. Beruntung, seluruh penumpang dan kru berhasil selamat meski bagian haluan kapal mengalami kerusakan.

Otoritas Maritime and Port Authority of Singapore (MPA) menyatakan bahwa penyelidikan masih dilakukan untuk mencari penyebab pasti kecelakaan.

Menurut detikSumut, jalur laut Batam–Singapura memang menjadi salah satu rute internasional tersibuk di Indonesia, sehingga risiko kecelakaan di jalur ini cukup tinggi.

Baca berita menarik lainnya hanya di detik.com

Embed Video

Hide Ads