Setelah lulus pendidikan sarjana, mencari kerja adalah tantangan tersendiri. Saatnya menambahkan pengalaman organisasi dan magang ke Curriculum Vitae (CV) sebagai persyaratan melamar lowongan kerja (loker).
Cocokkan juga loker yang di-apply dengan minat dan keahlianmu, detikers. Melihat laman resmi siduta.medan.go.id, berikut detikSumut rekomendasikan info lowongan kerja Medan terbaru Juli 2025 untuk lulusan sarjana.
Lowongan Kerja Medan Lulusan Sarjana
Apakah detikers termasuk job seeker yang bertempat di Kota Medan dan sekitarnya? Yuk, segera simak beberapa lowongan kerja menarik di bawah yang cocok bagi lulusan sarjana. Pastikan baca job desc-nya secara menyeluruh!
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Mekanik Electric Crane - PT. Sarana Baja Perkasa
Tenggat Waktu Melamar: 7 Juni 2025-10 Juli 2025
Deskripsi Pekerjaan:
- Pria berusia 25-40 tahun
- Pendidikan D-3/S-1 Elektro
- Pengalaman 2 tahun di bidang alat berat terutama crane
- Menguasai engine diesel dan sistem berupa hidrolik
- Mampu bongkar dan setting crane
- Menguasai sistem transmisi
- Dapat membaca diagram hidrolik
- Mampu berbahasa Inggris (pasif/aktif)
- Skill yang Diperlukan:
- Keahlian teknis
Cara Melamar Loker:
- Tahap pertama, daftar pencari kerja lewat situs siduta.pemkomedan.go.id
- Masukkan data Nomor NIK, Email, dan Password lalu klik Log in
- Notifikasi email segera muncul jika Username dan Password telah benar
- Selanjutnya, isi data form, seperti foto, CV, nomor telepon, bidang pekerjaan, skill, keahlian, sertifikat, pendidikan, dan pengalaman pekerjaan
- Lamar loker di menu lowongan kerja pada halaman dashboard
Business Partner - PT. Amartha Mikro Fintek
Tenggat Waktu Melamar: 11 Juni 2025-11 Juli 2025
Deskripsi Pekerjaan:
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal SMA/SMK atau maksimal S-1
- Memiliki kendaraan pribadi sepeda motor
- Bersedia bekerja sebagai marketing (lapangan)
Skill yang Diperlukan:
- Sales
- Kemampuan untuk berkomunikasi dengan baik
Cara Melamar Loker:
- Tahap pertama, daftar pencari kerja lewat situs siduta.pemkomedan.go.id
- Masukkan data Nomor NIK, Email, dan Password lalu klik Log in
- Notifikasi email segera muncul jika Username dan Password telah benar
- Selanjutnya, isi data form, seperti foto, CV, nomor telepon, bidang pekerjaan, skill, keahlian, sertifikat, pendidikan, dan pengalaman pekerjaan
- Lamar loker di menu lowongan kerja pada halaman dashboard
Nurse (Malaysia) - PT. Adila Prezkifarindo Duta Medan
Tenggat Waktu Melamar: 11 Juni 2025-10 Agustus 2025
Deskripsi Pekerjaan:
- Khusus wanita
- Pendidikan minimal D-3/S-1 Keperawatan
- Memiliki STR aktif dan bersedia di bidang Ruang Operasi atau ICU
- Pengalaman minimal 5 tahun bekerja di bidang Ruang Operasi atau ICU
- Pengalaman kerja di luar negeri diakui (dokumentasi harus tersedia)
Skill yang Diperlukan:
- Bahasa asing
- Bersikap positif
- Cekatan
- Disiplin
- Keahlian dalam melakukan pemeriksaan fisik umum
Cara Melamar Loker:
- Daftarkan diri melalui tautan https://forms.gle/nJKfNXLgSwLN9LPT6
- Kontak yang bisa dihubungi: 081360627306 (Nayla) atau 081262182277 (Nita)
Asisten Apoteker - PT. RSU Wulan Windy
Tenggat Waktu Melamar: 12 Juni 2025-11 Agustus 2025
Deskripsi Pekerjaan:
- Pendidikan D-3 dan S-1 Farmasi
- Wanita berusia maksimal 35 tahun
- Memiliki STR aktif
- Bersedia bekerja shifting
- Melakukan persiapan kefarmasian meliputi penyiapan rencana kerja kefarmasian, penyiapan pengelolaan, perbekalan farmasi, dan penyiapan pelayanan farmasi klinik
Skill yang Diperlukan:
- Mampu menyimpan persediaan obat sesuai resep dokter
- Mampu meracik obat
- Memahami dosis, fungsi, efek samping, dan cara konsumsi obat yang tepat
- Bertanggung jawab
- Kemampuan untuk berkomunikasi dengan baik
Cara Melamar Loker:
- Tahap pertama, daftar pencari kerja lewat situs siduta.pemkomedan.go.id
- Masukkan data Nomor NIK, Email, dan Password lalu klik Log in
- Notifikasi email segera muncul jika Username dan Password telah benar
- Selanjutnya, isi data form, seperti foto, CV, nomor telepon, bidang pekerjaan, skill, keahlian, sertifikat, pendidikan, dan pengalaman pekerjaan
- Lamar loker di menu lowongan kerja pada halaman dashboard
Asisten Apoteker - Yayasan RSU Mitra Medika
Tenggat Waktu Melamar: 13 Juni 2025-12 Agustus 2025
Deskripsi Pekerjaan:
- Minimal D-3 Farmasi/S-1 Farmasi
- Wajib memiliki STR aktif
- Diutamakan wanita berusia maksimal 30 tahun
- Mampu berkomunikasi dengan baik, teliti, dan dapat bekerja sama dalam tim
Skill yang Diperlukan:
- Mampu meracik obat
- Ketelitian
- Bertanggung jawab
- Cekatan
- Komunikasi efektif
Cara Melamar Loker:
- Tahap pertama, daftar pencari kerja lewat situs siduta.pemkomedan.go.id
- Masukkan data Nomor NIK, Email, dan Password lalu klik Log in
- Notifikasi email segera muncul jika Username dan Password telah benar
- Selanjutnya, isi data form, seperti foto, CV, nomor telepon, bidang pekerjaan, skill, keahlian, sertifikat, pendidikan, dan pengalaman pekerjaan
- Lamar loker di menu lowongan kerja pada halaman dashboard
Demikian info lowongan kerja Medan terbaru Juli 2025 untuk lulusan sarjana. Adakah loker yang mau detikers apply?
(afb/afb)