Bangka Belitung

Danau Kaolin, Cekungan Bekas Tambang Timah yang Memukau

Deny Wahyono - detikSumbagsel
Senin, 10 Jul 2023 20:00 WIB
1 dari 6

Danau Kaolin ini terbentuk dari hasil galian tambang yang berbentuk cekungan, lalu lambat laun terisi air hingga terbentuklah danau seperti saat ini. Jadi danau ini terbentuk bukan secara alami, melainkan ditambang dahulu mineral yang terkandung di tanah (Foto: Deny Wahyono)

Bangka - Selain di Belitung, Pulau Bangka juga memiliki danau Kaolin. Lokasi bekas tambang timah yang jadi tempat destinasi wisata, di Desa Nibung, Bangka Tengah.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork