(asm/sar)
Video 20Detik
Hamas Tolak Ide Donald Trump Pindahkan Warga Gaza
Senin, 27 Jan 2025 20:00 WIB
Jakarta - Hamas menyatakan menolak keras ide Presiden AS Donald Trump yang ingin memindahkan warga Gaza ke Mesir dan Yordania. Hamas menegaskan warga Palestina akan tetap teguh mempertahankan tanahnya meski terus diserang Israel.