Massa buruh akan demo di Gedung Sate menolak penetapan UMSK 2026. Aksi berlangsung dua hari, dengan ribuan peserta menuntut evaluasi keputusan gubernur.
Kabupaten Batang mencatat tren positif pertumbuhan ekonomi pada kuartal II (Q2) 2025 mencapai 7,49%. Ditopang sektor investasi hingga daya beli masyarakat.