Kebakaran rumah di Malang akibat kebocoran gas melukai ibu dan anak. Kerugian ditaksir mencapai Rp 69 juta. Petugas berhasil padamkan api dalam 45 menit.
Bengkel sepeda motor di Klungkung terbakar pada Minggu (11/1/2026). Proses pemadaman selama satu jam, tanpa korban jiwa, kerugian diperkirakan ratusan juta.