Panitia Besar Pekan Paralimpiade Nasional (PB Peparnas) menyebut persiapan penyelenggaraan sesuai rencana. Saat ini, mereka tinggal tunggu dana dari pusat.
Paralimpiade Paris 2024 berlangsung pada Agustus-September 2024. Total 35 atlet Indonesia akan bertanding dalam 10 cabang olahraga di Paralimpiade Paris 2024.
Guntur Afandi dalam kesehariannya harus menggunakan kursi roda untuk beraktivitas. Tapi dari keterbatasannya itulah ia berjuang dan peduli kepada disabilitas.