detikBali
Kasus Anggota DPRD NTB Palsukan Dokumen Tanah di Dompu Berakhir Damai
Anggota DPRD NTB, Efan Lemantika, resmi berdamai dalam kasus pemalsuan dokumen jual beli tanah. Proses restorative justice diselesaikan setelah bertahun-tahun.
Minggu, 25 Jan 2026 20:26 WIB







































