Pj Bupati Padang Lawas, Dr. Edy Junaedi Harahap menggalakkan pengembangan pariwisata di Palas. Pariwisata Palas dinilai dapat dongkrak pendapatan daerah.
Sore hari selepas beraktivitas seharian, duduk santai menatap pepohonan menjadi nikmat tersendiri. Tidak perlu jauh, nyamannya duduk-duduk di Taman Ayodya.
Citra 8 kini dikenal dengan kawasan bisnis yang banyak memiliki tempat makan dengan pemandangan danau. Di sini hadir kafe es krim, restoran ramen, dan lainnya.
Kawasan Pasar Jambi telah menjadi pusat bisnis sejak zaman Kesultanan Jambi. Setelah zaman kemerdekaan Indonesia pun, kawasan tersebut menjadi pusat hiburan.