Menko bidang pangan, Zulkifli Hasan dan Gubernur Jateng, Ahmad Luthfi, meninjau Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Desa Sumbung, Cepogo, Kabupaten Boyolali.
Pemerintah menyalurkan 1,3 juta ton beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) ke 5.302 titik Gerakan Pangan Murah di seluruh wilayah Indonesia.
Perhimpunan Insan Perunggasan Rakyat Indonesia (Pinsar) mendorong kesejahteraan peternak ayam yang tergolong dalam UMKM. Sederet upaya dilakukan asosiasi ini.
Presiden Prabowo Subianto akan menghadiri Kongres PSI di Solo, Jateng besok. Prabowo dijadwalkan akan menutup Kongres PSI dan menyampaikan pidato politik.