Sidang putusan di PN Semarang terhadap lima mahasiswa yang menjadi terdakwa dalam kasus unjuk rasa Hari Buruh (May Day) ditunda karena majelis belum siap.
Wabup Bengkalis Bagus Santoso menyebut krisis abrasi terjadi di Pulau Bengkalis. Jika tidak dibantu dalam penanganannya, ia khawatir pulau itu bakal hilang.
Polsek Kraksaan menangkap dua terduga pelaku pemerasan, termasuk Pimred media online, setelah memeras pemilik tambak udang. OTT dilakukan di kafe setempat.