Pengamat Kepolisian Bambang Rukminto belakangan ini mengkritik perwira yang dapat promosi Brigjen padahal baru menjalani 1 tahun dari demosi selama 5 tahun.
Okupansi hotel di daerah wisata seperti di Danau Toba dan Berastagi, Sumut melonjak saat libur panjang Idul Adha 2023. Sebagian besar hotel di sana sudah penuh.
Bambang ditodong pistol oleh 4 orang tak dikenal. Dia menganggap itu kejahatan biasa meski heran kenapa yang diminta HP padahal dia baru keluar dari ATM.