Deputi Bidang Hukum Tim Pemenangan Nasional atau TPN Ganjar-Mahfud, Todung Mulya Lubis, mengingatkan aparat pemerintah harus netral memasuki tahun politik.
Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad berharap agar para gubernur dan kepala daerah netral dalam Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Presiden 14 Februari 2024.
"Saya pikir informasi tersebut tidak tepat. Kami telah bersurat kepada Bawaslu berkaitan dengan akses Silon (Sistem Informasi Pencalonan)," kata Idham Holik.
KPU Kota Bogor bersama Pemkot Bogor menggelar Kirab Pemilu 2024 di sejumlah jalan utama di Kota Bogor hari ini. Kirab itu akan melewati enam kecamatan.