Didik Hariono (35), residivis kasus pencurian yang sudah 2 kali masuk penjara nekat membacok saudaranya. Dia mengaku cemburu lantaran istri sirinya digoda.
Pembunuh wanita berinisial RA (28) asal Grobogan yang ditemukan bersimbah darah di kamar kosnya di Peterongan, Kota Semarang, telah ditangkap. Ini tampangnya.
Pengemudi pikap Suzuki Carry nopol F 8250 HS, Rian Dwi Laksmana (25) kabur setelah menabrak beberapa kendaraan di Sidoarjo. Aksinya berakhir di Mojokerto.
Didik Hariono (35) tega membacok saudaranya. Residivis kasus pencurian yang sudah 2 kali masuk penjara ini sakit hati saat tahu istrinya digoda oleh korban.