Tanggal 30 Oktober diperingati sebagai Hari Oeang RI dan HUT Humas Polri di Indonesia, serta Malam Kulkas Berhantu dan Hari Memanjakan Hewan Peliharaan di AS.
Warga Arjosari Kota Malang gelar aksi damai tolak premanisme di terminal. Mereka bersama pengelola terminal berkomitmen menciptakan lingkungan aman dan tertib.
Masjid Agung Jami' Malang menyediakan ratusan takjil gratis selama Ramadan. Makanan berbuka itu disiapkan untuk masyarakat dan jemaah untuk berbuka puasa.
Polres dan Pemkot Batu menambah 1 unit shuttle bus yang saat ini sedang diuji coba gratis. Penambahan dilakukan untuk mempersingkat waktu tunggu penumpang.
Sebanyak 1.200 calon jemaah haji furoda asal Jawa Timur gagal berangkat ke Tanah Suci akibat visa yang tak kunjung terbit. Mereka meminta perhatian pemerintah.