Kenaikan tarif ojek online akhirnya bisa diterapkan mulai hari ini, Minggu 11 September 2022. Penetapan kenaikan tarif ini memiliki perjalanan yang panjang.
Tebet Eco Park sudah kembali dibuka dengan sistem memesan tiket via aplikasi JAKI. Namun, masih banyak pengunjung yang tak tahu akan sistem terbaru tersebut.
Sebuah video pemotor tergelincir hingga terjatuh di Kota Tua viral. Anies menyebut pemotor itu melanggar lantaran Kota Tua telah menjadi jalur pedestrian.
Tebak-tebakan ala bapak-bapak ini bisa kamu pakai untuk menghidupkan suasana bersama teman atau keluarga. Meski receh, tapi banyak yang lucu dan bikin tertawa.
Meski lebih irit dan ramah lingkungan, namun motor listrik saat ini masih punya satu kelemahan dasar, yakni performa atau kecepatan yang belum memadai.
Aksi demo memprotes kenaikan harga BBM terjadi sepanjang pekan ini di Jawa Tengah dan DIY. Salah satu aksi yang sempat memanas terjadi di depan kantor DPRD DIY.
Video viral memperlihatkan sejumlah pemotor tergelincir di Kawasan Kota Tua Jakarta. Anies menyebut pemotor itu yang salah karena masuk jalur pedestrian.