Sekum MUI Kabupaten Sukabumi Ujang Hamdun jadi kontroversi setelah foto dan videonya menenteng senapan beredar dan berpidato provokatif beredar di medsos.
Bupati Manokwari ingin merevisi Perda tentang Manokwari Kota Injil. Revisi itu dilandasi alasan, Bupati ingin menghindari diskriminasi terhadap agama lain.
Jagat maya dihebohkan dengan sebuah video empat orang pria yang memegang senapan laras panjang dan berpidato. Ternyata video itu berasal dari Sukabumi.