Gus Ipul atau Saifullah Yusuf resmi dilantik menjadi Menteri Sosial. Dia menggantikan Tri Rismaharini yang mundur usai daftar calon gubernur Jawa Timur.
Presiden Jokowi menanggapi dugaan gratifikasi jet pribadi putranya, Kaesang. Ia menegaskan semua warga negara sama di mata hukum. KPK fokus menelaah laporan.
Muncul tudingan soal gratifikasi jet pribadi yang digunakan Kaesang Pangarep dan istri, Erina. Presiden Jokowi hingga Gibran Rakabuming menyampaikan reaksi.
PT Tipikor Jakarta perberat vonis SYL di kasus korupsi di Kementan. Koordinator MAKI Boyamin Saiman mengapresiasi putusan meski menurutnya masih kurang lama.