Pemprov Bali memastikan kematian turis China tidak terkait keracunan makanan. Dinkes menyatakan hasil penyelidikan telah disampaikan ke Konsulat China.
Bupati Manggarai Barat Edistasius Endi mengeluhkan hotel bintang 5 di Labuan Bajo, tetapi membayar pajak penghasilan (PPh) di daerah lain seperti Bali-Jakarta.
Sejumlah pemerintah daerah menandatangani dokumen PPL untuk percepatan pembangunan BTS 4G. BAKTI Komdigi harap akses telekomunikasi merata di wilayah prioritas.