Hujan deras yang mengguyur Jakarta juga sempat memicu genangan di Jalan Raya Kemang, Jaksel. Genangan sempat sampai membuat permukaan jalan tertutup air.
Puan Maharani mengatakan penetapan status bencana nasional musibah banjir di Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat masih menunggu kajian menyeluruh dari Prabowo.
Pasca bencana banjir besar yang melanda Bali pada tanggal 10 September 2025, sektor pariwisata Bali berangsur-angsur kondusif dan mulai kembali normal.
Topan Kalmaegi menerjang wilayah Filipina. Negara di sebelah utara Indonesia itu menetapkan status darurat bencana akibat besarnya dampak Topan Kalmaegi.