Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jawa Barat hari ini, Selasa (5/9). Mulai dari aksi baku hantam pelajar hingga batalnya proyek TPST Cicabe Bandung.
Partai Berkarya soroti terkait wacana Pilkada Serentak 2024 dimajukan. Fauzan menilai hal ini akan menyulitkan partai mengusung dan dukung calon kepala daerah.
Sejumlah massa menggelar aksi solidaritas di depan Taman Makam Pahlawan, Medan. Aksi itu merupakan bentuk kekecewaan terhadap konflik terjadi di Pulau Rempang.
Saat ini tengah ada wacana mempercepat pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024 dari 27 November 2024 dimajukan menjadi September 2024.
Kementerian ATR/BPN berhasil menyelesaikan permasalahan sengketa lahan Suku Anak Dalam (SAD) dengan perusahaan swasta di Musi Rawas Utara, Sumatera Selatan.
Pemerintah menegaskan perusahaan milik Pontjo Sutowo, PT Indobuildco, sudah tak memiliki hak kelola atas lahan di kawasan GBK, tempat tHotel Sultan berdiri.