Pemerintah targetkan produksi minyak Indonesia 1 juta barel per hari pada 2030. Peningkatan lifting minyak dan strategi eksplorasi jadi kunci swasembada energi.
Kejaksaan Negeri Bangka Selatan menyelidiki dugaan korupsi tata kelola timah yang merugikan lingkungan. Kerugian diperkirakan mencapai ratusan miliar rupiah.
Kejagung menetapkan 8 tersangka baru terkait kasus dugaan korupsi pemberian kredit bank ke Sritex. Para tersangka baru ini memiliki peran yang berbeda-beda.
Pemerintah salurkan BLT Kesra Rp 900.000 hingga Desember 2025. Begini cara cek BLT Kesra Desember 2025 di cekbansos.kemensos.go.id dan aplikasi Cek Bansos.