Dari pagu belanja negara sesuai Perpres 98/2022 sebesar Rp 3.106,4 triliun, realisasinya baru mencapai Rp 1.913,9 triliun atau 61,6% hingga 30 September 2022.
Bintang Puspayoga mengatakan banyak peran PNM dalam pemberdayaan perempuan di Indonesia. Salah satunya terlihat dari jumlah nasabah PNM Mekaar yang 100%.