Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky siap membebaskan 2 tentara Korut yang ditangkap dari Rusia, asalkan tentara Ukraina yang ditawan di Rusia dibebaskan.
Aksi geng motor menyerang warkop dengan mengancam pakai busur panah terjadi di Makassar, Sulawesi Selatan. Polisi turun tangan dan menangkap tiga pelaku.
Prabowo Subianto menegaskan sudah tidak ada ampun lagi bagi koruptor. Dia sudah meminta para penegak hukum untuk menangkap dan mengadili para koruptor.