Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat menilai peningkatan kualitas pendidikan dan sosialisasi terkait perlindungan anak jadi langkah mencegah perkawinan anak.
Pertemuan Aulia Rachman dengan Ketum Perindo, Hary Taone bikin heboh. Sebelum bertemu Hary Tanoe, Aulia juga sempat bikin heboh saat foto bareng Anies.
BNPT melakukan program penguatan rasa nasionalisme kepada eks narapidana terorisme (napiter). BNPT menegaskan bahwa Pancasila bukanlah agama tapi ideologi.