Pemerintah mulai rangkaian acara Bulan Kemerdekaan untuk HUT ke-80 RI, dimulai 1 Agustus 2025. Berbagai kegiatan menarik akan digelar hingga akhir bulan.
Menbud Fadli Zon melakukan pertemuan dengan Geni Ngantung, putri dari Henk Ngantung, Gubernur DKI Jakarta periode 1964-1965 sekaligus pelukis legendaris.
Aliansi pejuang Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI) temui Badan Aspirasi Masyarakat (BAM) DPR RI untuk beri masukan terkait kuota beasiswa tidak sesuai target.
Lowongan kerja di RI terbatas, belum bisa menampung banyaknya tenaga kerja setiap tahun. Begini saran dari pengamat ketenagakerjaan UGM, Tadjudin Noor Effendi.
Pemerintah Kabupaten Gorontalo melarang waria terlibat dalam setiap acara menyambut perayaan HUT ke-80 RI. Kebijakan ini mempertimbangkan norma kesusilaan.